Film Danur 3 Sunyaruri sukses di hari pertama dengan 251.157 Penonton




selama bertahun-tahun,Risa sudah bersahabat lama dengan para kawan hantu-hantu kecilnya. Risa (Prilly Latuconsina) yang mulai beranjak dewasa mulai merasa bahwa dirinya juga ingin  memiliki kehidupan normal seperti perempuan lain pada umumnya

. Apalagi Risa sudah memiliki pacar bernama Dimas (Rizky Nazar), yang mempunyai pekerjaan sebagai penyiar radio. Risa  tidak pernah menceritakan ke Dimas tentang kemampuannya yang bisa melihat hantu, dan ia memiliki 5 sahabat kecil yang tidak berwujud  manusia nyata.

 Persahabatan mereka pun mulai goyah, setelah Peter CS mulai menjahili Dimas. Risa pun memilih untuk menutup mata batinnya supaya kehidupannya berjalan secara normal. Tapi ternyata yang terjadi malah sebaliknya mulai banyak kejadian - kejadian  aneh.

Berawal dari hujan sangat deras yang tak kunjung berhenti. Risa tidak bisa lagi melihat Peter CS, tapi Risa masih bisa mencium bau Danur. Entah dari mana. Ada sosok hantu jahat yang masuk ke rumah, melalui hujan deras.

Sesosok hantu perempuan jahat yang tidak hanya mengancam hidupnya Risa, akan tetapi juga mengancam kawanan Peter CS. Apakah mungkin ini  akhir dari persahabatan mereka.
Film ini dirilis pada tanggal 26 September 2019  di Indonesia. Digarap oleh Sutradara Awi Suryadi
Perusahaan produksi oleh MD Entertainment.Musiknya digubah oleh  Ricky Lionardi serta diproduseri  Manoj Punjabi, Dhamoo Punjabi. Film ini merupakan prekuel dari dua film sebelumnya yaitu Danur dan Danur 2: Maddah. Film ini diadaptasi berdasarkan novel Sunyaruri karya Risa Saraswati dan mengkisahkan tentang lima hantu anak-anak yang juga  berasal dari film sebelumnya yakni Peter, William, Janshen, Hans, dan Hendrick, atau disebut Peter cs .

Pemeran :  

Sandrinna Michelle berperan sebagai  Riri
Rizky Nazar berperan sebagai  Dimas
Syifa Hadju berperan sebagai  Raina
Umay Shahab berperan sebagai  Anton
Steffi Zamora berperan sebagai  Clara
Yassien Omar berperan sebagai  Peter
Daood berperan sebagai  Janshen
Jason Lionel berperan sebagai  William
Alessandro Rizky Giannini berperan sebagai  Hans
Matt White berperan sebagai  Hendrick
Chicco Kurniawan berperan sebagai  Erick
Dea Panendra berperan sebagai  Canting
Hayati Azis berperan sebagai  Kartika

No comments:

Post a Comment

Alur Cerita film Mortal Kombat

 Pada abad ke-17 Jepang, pembunuh Lin Kuei, yang dipimpin oleh Bi-Han, menyerang desa Hanzo Hasashi dan anggota klan ninja Shirai Ryu sainga...